Posted by : Unknown Rabu, 02 September 2015

Sistem Operasi Jaringan

Sistem Opersi jaringan (SO Jaringan)

  Sistem operasi jaringan Sistem operasi jaringan merupakan penghubung antar pengguna komputer dengan perangkat keras komputer.

 Pengertian sistem operasi jaringan secara umum adalah suatu pengelola seluruh sumber daya yang terdapat pada sistem komputer jaringan Sistem operasi jaringan yang disunakan sebagai server dalam jaringan komputer mirip dengan sistem operasi stand alone, bedanya hanya pada sistem operasi jaringan , karena salah satu kompuetnya harus bertindak sebagi server bagi komputer lainya.

 Sistem operasi jaringan harus diisntal terlebih dahulu supaya dapat berfungsi dengan baik dalam penginstalasian sistem operasi jaringan komputer. Instalasi Sistem operasi jaringan komputer terdapat dua mede yaitu mode berbasis teks / CLI(command line interface) dan mode berbasis Grafik /GUI ( Grafical user interface) . Sistem operasi berbasi teks merupakan salah satu mode instalasi dengan tampilan teks sedangakan mede grafik merupakam mode instalsi jaringan komputer denagn tampilan gambar.

 Jenis-jenis sistem operasi jaringan berbasis GUI (graica user interace) ini seperti Microsot windows NT, Windows 200 server dan windows server 2003 semua sistem operasi ini yang di kembangkan oleh perusahaan MIcrosoft dengan lisensi komersial .Untuk menggunkan sistem operasi jaringan ini kita harus membayar lisensi atau membelinya sesuai dengan kebutuhna dan kesepakatan antara pengguna dan perusahaan.
   Selain dari Microsot perusahaan yang mengembangkan sistem operasi jaringan adalah Unix, San Solaris dan persahaan lainnya. Salah satu Sistem operasi jaringan yang pertama kali oleh Linus tor Vaids maengasung proyek open source dengan lisensi GNU/GPL (General Publik LIcence) yaitu suatu lisensi dimana pemilik program tetap memegang hak nya yang tetapi orang lain di mungkinkan untuk menyebarkan ,memodifikasi ,atau bahkan code asli dan hak cipta harus di ikut sertakan dalam distribusinya.
Dengan konsep ini semua orang dapat ikut mengebangkan sistem operasi an berbasis linx ini.
  Spesifikasi Hardware
Perkembangan hardware computer yang cepat diiringi juga dengan perkembangan software dan sistem operasi yang menuntut spesifikasi hardware yang tinggi. Sebelum memutuskan untuk melakukan instalasi sistem operasi sebaiknya dicek dahulu kebutuhan minimum hardware yang di perlukan.
 Untuk mengetahui spesifikasi hardware computer dapat dilihat pada manual book. Jika manual book tidak ada, dapat dilihat spesifikasi hardware pada computer pertama kali dinyalakan, maka sistem bios akan melakukan cek hardware dan akan menampilkannya dilayar monitor.
 Untuk melakukan instalasi sistem operasi jaringan red hat linux 9 diperlukan spesifikasi hardware minimal sbb:

Prosesor :

  1.  Pentium 1200 (Untuk mode text)
  2.  Pentium II 400 (Untuk mode grafik) 
  3. Rekomendasi Pentium III 600 MB keatas


 Harddisk :


  1. 475 MB (untuk custom installation) 
  2.  850 MB (untuk server) 
  3.  1,7 GB (untuk personal desktop)
  4.  2,1 GB (untuk work station) 
  5. Rekomendasi 10 GB keatas 


Memory : 

  1. 64 MB (untuk metode teks)
  2.  1280 MB (Untuk metode Grafik) 
  3.  Rekomendasi 192 MB agar berjalan dengan baik.


  Metode Instalasi 
Beberapa sistem operasi menyediakan beberapa pilihan metode instalasi sistem operasi computer berdasarkan letak dimana master sistem operasi disimpan yaitu:
• Dari CD-Rom
 • Dari Harddisk
• Dari NFS Server
 • Dari FTP Server
• Dari http Server
 Persiapan yang dibutuhkan untuk melalakun proses instalasi adalah 1 unit computer dengan harddisk yang masih kosong +CD master instalasi linux

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © Belajar TKJ - Skyblue - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -